Teater Sajadah Senja Sabet Nominasi Artistik Terbaik
Teater MA Almaarif Singosari, Sajadah Senja, berhasil membawa pulang juara Artistik Terbaik pada gelaran Festival Teater Tingkat Menengah (Fetsa) III 2018. Festival Teater se jawa Timur tersebut diadakan oleh komunitas Teater Universitas Kanjuruhan Malang.